Jumat, 10 Juni 2011

Need hierarchy theory


Setiap manusia mempunyai needs (kebutuhan dan dorongan) yang pemunculannya sangat tergantung dari kepentingan individu. Dengan kenyataan ini, kemudian Maslow membuat need heirarchy theory untuk menjawab tentang tingkatan kebutuhan manusia tersebut. Bagaimanapun juga, individu sebagai karyawan tidak bisa melepaskan diri dari kebutuhan-kebutuhannya.

            Adapun kebutuhan-kebutuhan itu adalah psychological needs, safety needs, social needs, seteem needs, dan need for self actualization. Dari tingkatan ini pemenuhan kebutuhan-kebutuhan berjalan sesuai dengan tingkatannya. Untuk lebih jelasnya, kelima tingkatan yang harus diketahui tersebut adalah sebagai berikut:

1.     Physichological needs: kebutuhan dasar yang bersifat biologis
Contoh: makan, minum, sex, dll.
2.     Safety needs: kebutuhan akan rasa aman
Contohnya: dalam dunia kerja adalah keamanan jiwa disaat bekerja dan masa depan pekerjaannya.
3.     Social needs: kebutuhan untuk bersosialisasi
Contohnya: kebutuhan untuk diterima oleh orang lain, kebutuhan untuk ikut serta pada kegiatan disekitarnya, dll.
4.     Esteem needs: kebutuhan akan harga diri
Contohnya: kebutuhan akan dihargai oleh orang lain dn mempunyai kedudukan.
5.     Self actualization: keinginan untuk berbuat yang lebih baik
Contohnya: keinginan untuk mengembangkan kapabilitas mental dan kapasitas kerjanya melalui pengembangan pribadi.

0 comments:

Posting Komentar